Minggu, 30 Oktober 2011

LKMM PD Hari Ke-2


RINGKASAN dan INFO

Hari, Tanggal : Ahad, 30 Oktober 2011
Tempat          : MIPA Gedung E-101
Waktu           : 06.00 - 17.00

Materi 4
Pukul          : 08.14-09.42
Moderator  : Kak Riski
Pembicara  : Kak Luckman Faisal
Topik         : Dasar Teori, Fungsi, dan Properti Keorganisasian

1. Sifat yang hendaknya Mahasiswa miliki
2. Kegiatan Mahasiswa tidak lepas dari Kuliah, Kantin, Kost, Organisasi
3. Yang didapat dari Organisasi
4. Mencari sesuatu yang laen dalam Organisasi
5. Komponen Dasar Organisasi
6. Belajar dari formasi Angsa (ketika terbang)
7. Organisasi lebih dari sekedar Keluarga

Materi 5
Pukul         : 10.17-11.45
Moderator  : Kak Riski
Pembicara  : Kak M. Bondan Amri Wijaya
Topik         : Teknik Persidangan

1. Pengertian Sidang
2. Macam-macam sidang
3. Syarat / Komponen Sidang
4. Istilah-istilah dalam Sidang
5. Macam-macam Interupsi
6. Latihan serasa Sidang yang Sesungguhnya

Info
  • Merealisasikan Proposal "Soccer in Sarung" Kepemanduan 7

  • Membuat WEB TINGKATAN dengan ketentuan :
1. General Contents
    1.1.  Prakata dari Tingakatan 2011
2. Profile Contents
    2.1.  Nama
    2.2.  Profile Keseluruhan
    2.3.  Link Kepemanduan
    2.4.  Link HMIF
3. Gallery Contents
    3.1.  Foto Tingkatan 2 Tema
            3.1.1.  Formal
            3.1.2.  Non Formal
    3.2. Bebas
4. Infomation Contents
    4.1. Informasi yang diposting secara bebas oleh Tingkatan 2011 dapat berupa :
            Info Kuliah, Rapat Tingkatan, dll.

  • Melengkapi Isi dari "Smart Book", terutama 1 Angkatan dahulu.
            Kemungkinan akan dipertanyakan atau diminta kembali, bisa saja Intel masuk lagi.

  • Membuat Nama untuk Angakatan Kita 2011.
            Silakan kalau ada usulan Nama.

Terimakasih



Sabtu, 29 Oktober 2011

LKMM PD Hari Ke-1


RINGKASAN dan INFO PENTING

Hari, Tanggal : Sabtu, 29 Oktober 2011
Tempat         : MIPA Gedung E-101
Waktu          : 06.00 - 16.00

Materi 1
Pukul        : 08.03
Moderator  : Kak Lintang
Pembicara  : Kak Ahlan Zulfahri
Topik        : Potensi Diri

1. Empat Lilin
  • Aku adalah Perubahan
  • Aku adalah Iman
  • Aku adalah Cinta
  • Aku adalah Harapan (tdk pernah mati)
2. Potensi Diri = kemampuan yg sudah ada sejak lahir untuk menjalani kehidupan
3. Motivasi Kuliah
4. Orientasi Kuliah
5. Profil Mahasiswa
6. Kuliah tdk hanya mencari nilai
7. Sembilan Jalan Cerdas

Materi 2
Pukul         : 10.25
Moderator  : Kak Lintang
Pembicara  : Kak Syailendra Persada
Topik         : Menumbuhkan Sikap Kritis pada Mahasiswa

1. Kritis = tanggap, cepat tanggap, bersifat membangun
2. Akademis yg Sukses
3. Kritis sbg Mahasiswa
4. Penghalang Sikap Kritis
5. Kritis dimulai dari yg Kecil
6. Gerakan Mahasiswa

Materi 3
Pukul         : 12.50
Moderator : Kak Riski
Pembicara : Ghanis Khufad
Topik         : Team Work

1. Team Work = berkumpulnya beberapa orang untuk mencapai suatu tujuan
2. Leadership
3. Sharing
4. Communication
5. Respecting
6. Helping
7. Sacrifice
8. Positive Thinking
9. Trust
10. Kerjasama yg baik --> Solid
11. Filosofi TOMAT

Info Penting !!!
Tugas :
1. Tdk telat, datang 15 mnt sblm jam 5.30, berarti kita kumpul jam 5.15 harus udah di tempat
2. Menghafal Lagu Semangat Juang
3. Menghafal Lagu Langkah Bersama
4. Melengkapi Atribut, nama + foto diisi
5. Membantu melengkapi atribut teman kita yg blm lengkap
6. Membantu membangunkan teman yg susah bangun
7. Membawa bekal walaupun sudah sarapan, lebih baik bawa makanan kecil, minimal biskuat
8. Membuat Motivasi Hidup di belakang co-card, tapi yg Motivasi LKMM jgn dibuang
9. Selesaikan Tugas buat Proposal dg Softcopy dan Hardcopynya
10. Isi Buku Smart Book, minimal Isi dulu tuh Biodata kamu, beri foto kepemanduan

Mohon Diperhatikan Lagi
Terimakasih



KUMPUL ANGKATAN IF 2011



Kumpul Angkatan 1
Hari, Tanggal : Jum'at, 30 September 2011
Waktu            : 13.00 - Selesai
Tempat          : Belakang Gedung Prof. Sudarto
Tujuan           : Untuk mengakrabkan dan mengingat nama-nama teman satu angkatan IF 2011

SESI 1
Lebih dekat dengan Komting kita, Mas Wendi, yang tidak mau atau enggan dipanggil dengan gelar "Komting" karena menganggap bahwa kita semua satu angkatan adalah sama, tidak ada yang namanya atasan dan jabatan, tidak ada yang namanya komandan dan prajurit.
#Wah kayaknya materi Kepemanduan yang ke-2 tentang Kebersamaan, Kesatuan, dan Kesetaraan sudah merasuk di hati, hehe..
Latar Belakang Mas Wendi :
  1. SD Kelas 1-6 menjadi Wakil Ketua Kelas.
  2. SMP tidak menjadi Ketua Kelas.
  3. SMA kelas X dipercaya menjadi Ketua Kelas.
  4. SMA kelas XI dilarang jadi Ketua Kelas karena sibuk di OSIS.
  5. SMA kelas XII dipercaya menjadi Ketua Kelas lagi.
  6. Pernah menjadi Ketua Taekwondo di SMA.
  7. Pernah menjadi Bendahara Rohis di SMA.
  8. Pernah menjadi Sie. Taekwondo di SMA.
  9. Pernah menjadi Ketua acara besar Rohis, Ketua pembuatan Almamater OSIS, dll.

SESI 2
Perkenalan satu angkatan dengan berdiri satu persatu, tetapi banyak yang belum hafal.
Dalam sesi ini, banyak anggota yang tidak datang karena berhalangan atau ada acara.

SESI 3
Pesan-pesan :
  1. Lebih Menghormati Kakak-kakak Tingkatan
            Karena kita yang lebih muda sebaiknya menghormati yang lebih tua (Kakak Tingkatan).
            Dan begitupula sebaliknya, kakak-kakak tingkatan akan menyayangi kita.
            Agar Mas Wendi, atau siapa pun tidak ditegur oleh kakak-kakak tingkatan
            karena sikap kita yang kurang sopan.
            Sopan dalam hal ini dapat berarti :
  • Menyapa kakak-kakak tingkatan ketika bertemu, baik di kalangan kampus maupun di luar kampus.
  • Tidak Titip Absen (TA) tanpa alasan yang jelas. Karena bisa jadi yang ditegur itu justru kakak-kakak tingkatannya.
            Semoga setiap kejadian bisa jadi teguran atas tindakan dan sikap kita selama ini.

      2.  Masalah Olahraga
  • Hari, Tanggal : Jum'at 30 September 2011
            Waktu            : 15.00 - 17.00
            Tempat          : Radja Futsal
            Kelas              :        A 
  • Hari, Tanggal : Sabtu, 31 September 2011
           Waktu             : 18.00 - 20.00
           Tempat           : Mulawarman
           Bersama HMIF dan Semua Angkatan IF
           #Yang datang kamarin cuman Wendi (B) dan Panji (A)
           -> Futsal ini biasanya (rutin) 2 minggu sekali, tetapi masalah
           waktu dan tempat belum fix.
           Ntar dijarkomin.
  • Futsal Kelas A  VS  B dalam rangka sekalian untuk pengrakraban, jadwalnya belum fix.
  • Basket latihan rutin hari Minggu

       3. Ikut menyebarkan info atau promosi acara Euphormatics
       4. Untuk yang mau mengisi acara di Euphormatics mohon segera ditindak lanjuti
       5. Tugas BEM MIPA harap segera diselesaikan
       6. Besok jangan lupa ada Kumpul Angkatan lagi yang ke-2 :
           Hari, Tanggal : Selasa, 04 Oktober 2011
           Waktu           : 08.00 - Selesai
           Tempat         : Belakang Gedung Prof. Sudarto
           Tujuan          : Untuk mengakrabkan dan mengingat nama-nama teman
                                 satu angkatan IF'11
       7. Info-info lain dapat ditanyakan langsung pada Komting kita, Mas Wendi

Terimakasih
Semoga Bermanfaat



Rabu, 26 Oktober 2011

Evaluasi Ke-3


Assalamu'alaykum Wr.Wb;

TUGAS dan INFO

Hari, Tanggal : Rabu, 26 Oktober 2011
Tempat         : Ruang B301
Waktu          : 14.30 - 15.34

SESI 1
Tentang LKMM Pra Dasar
Mengenai distribusi uang pendaftaran Rp27.000, untuk :
  1. Makan Siang 6000 x 2 = 12.000
  2. Buku ISO                   = 10.000
  3. Co-Card                    = 4500
  4. Dll / jaga-jaga P3K      = 500
  • Total Rp27.000
Syarat dan ketentuan dari LKMM Pra Dasar :
  • Bagi Putri :
  1. Baju Kemeja Kain Putih
  2. Rok Panjang Kain Hitam, harus dibawah lutut, rok model lipat-lipat tidak apa-apa
  3. Bagi yang pakai jilbab, jilbabnya warna putih
  4. Bagi yang tidak pakai jilbab, rambutnya dikucir
  5. Co-Card dengan foto 3x4, background merah, pakai kemeja dan jas almamater
  6. Pin dipakai di baju, tidak boleh di tas
  7. Pakai ikat pinggang, kalau bisa hitam
  8. Kaos kaki putih
  9. Sepatu hitam, jika bertali, talinya harus warna hitam, jika ada corak warna tidak apa-apa (convers)
  10. Bawa alat tulis
  11. Bawa makanan dan minuman seperlunya
  12. Bawa obat-obatan yang diperlukan
  • Bagi Putra :
  1. Baju Kemeja Kain Putih
  2. Celana Panjang Kain Hitam
  3. Rambutnya dirapikan, jika rambutnya panjang dikucir
  4. Co-Card dengan foto 3x4, background merah, pakai kemeja dan jas almamater
  5. Pin dipakai di baju, tidak boleh di tas
  6. Pakai ikat pinggang, kalau bisa hitam
  7. Kaos kaki putih
  8. Sepatu hitam, jika bertali, talinya harus warna hitam, jika ada corak warna tidak apa-apa (convers)
  9. Bawa alat tulis
  10. Bawa makanan dan minuman seperlunya
  11. Bawa obat-obatan yang diperlukan

SESI 2
Dari Paniti Intel
Info Mengenai Tugas Individu, yang Smart Book :
  1. Buku Smart Book adalah buku dimana terdapat daftar nama mahasiswa dari tahun 2011 sampai tahun 2004 (yang masih aktif), daftar nama dosen, Visi dan Misi HMIF, dan catatan.
  2. Harga fotocopy halaman buku saja Rp4000
  3. Cover yang dipilih Design dari Oxa, dengan mengganti kata-kata ..informatika.. menjadi We Believe In Come What May..  Informatics Leads The Way..
  4. Hard Copy ada di Wendy
  5. Cover dibuat dengan kertas proposal atau yang biasa buat cover, warna dasar putih, kemudian di print warna sesuai design
  6. Harga Cover buku Rp1.000
  7. Total Rp5.000
  8. Supaya Smart Book dibawa pada acara LKMM
Tugas Berikutnya menyusul setelah LKMM atau UTS !

SESI 3
Mengenai Foto untuk Kartu Tanda Anggota (KTA)
Dikarenakan banyak yang belum upload di email Kak Stefi, maka membuat lagi, dengan ketentuan :
  1. Foto 3x4 warna bebas, semi formal, tidak harus pakai almamater, no alay
  2. Nama file foto = Nama Depan_Nama Belakang_NIM
  3. Mengisi Form (seperti dulu), Nama, NIM, TTL, Alamat, Alamat Kos, No.HP, Email, dll.
  4. Biaya Pembuatan KTA Rp10.000 (Pembayaran masih lama)

INFO
  1. Untuk yang ke Gereja saat LKMM bisa ijin, setelah selesai lebih baik ikut LKMM lagi
  2. Selalu bawa PIN dan dipakai di baju tidak di tas
  3. Masalah penggandaan Smart Book sudah di handle Wendi dan Oxa
  4. Hafalkan 2 Lagu Informatika = Semangat Juang dan Langkah Bersama
  5. Di tempat foto kebanyakan sudah disediakan jas almamater

Wa'alaykumsalam Wr.Wb.



Minggu, 23 Oktober 2011

Kumpul IF'11 Ke-2


Kumpul Angkatan 2
Hari, Tanggal : Selasa, 04 Oktober 2011
Waktu            : 08.22 - 09.14
Tempat          : Parkiran Sayap Kanan Gedung Prof. Sudarto
Tujuan           : Untuk mengakrabkan dan mengingat nama-nama teman satu angkatan IF 2011

Assalamu'alaykum. Wr. Wb;

SESI 1
TUGAS BEM MIPA
Sehubungan akan diadakannya MIPA FAIR yang rencanya akan diadakan pada :
Hari, Tanggal : Kamis dan Jum'at, 13 dan 14 Oktober 2011
Waktu            : 08.00 - Selesai
Tempat          : Fakultas MIPA di semua gedung A, B, C, D, E  lantai 1, 2, 3

Maka ada tugas dari BEM MIPA yaitu untuk "Dekorasi", dan kebetulan IF'2011 mendapatkan bagian Gedung A Lantai 3.

Dari kita diberi tugas untuk mendekorasi :
1. Membuat Mading
2. Memberikan Ornament
3. Dan tentunya tidak merusak tembok

Dengan ketentuan :
1. Kesesuain Tema
2. Terdapat hal-hal berbau Informatic
3. Menunjukkan Program Studi

MIPA FAIR kali ini bertemakan "Sains dan Indonesia", maka dari itu dalam kita mendekorasi nanti diusahakan sesuai dengan tema kali ini.

Dalam mendekorasi ruang tersebut dibagi menjadi 4 kelompok :
Kelas A :
1. Absen  1 - 25  dengan Koordinator Sdr. Huda
2. Absen 26 - 51 dengan Koordinator Sdr. Satria
Kelas B :
3. Absen  1- 25   dengan Koordinator Sdr. Aziz
4. Absen 26 - 55 dengan Koordinator Sdr. Hamam

Untuk masalah tugas ada beberapa Opsi :
1. Kelas A mendapatkan dekorasi Mading dan Kelas B mendapatkan dekorasi Ruang
    Atau Sebaliknya.
2. Salah satu kelompok dari Kelas A bekerjasama dengan Kelas B dekorasi Mading,
    dan Kelompok
    Lainnya dekorasi Ruang.

Untuk masalah Dekorasi Mading :
1. Bisa diisi dengan artikel-artikel atau materi-materi  TI yang terhangat.
2. Bisa juga yang lainnya dengan kreativitas masing-masing.

Untuk masalah Dekorasi Ruang :
1. Bisa dengan ide-idenya, silakan diutarakan.

Pembagian Tugas dan Materi nanti bisa dibicarakan lagi.

Untuk Info lebih jelas bisa hubungi Komting kita,  Sdr. Wendi.

SESI 2
Merupakan bagian inti dari pertemuan kali ini.
Tapi sepertinya belum bisa kumpul lengkap 1 angkatan.
Jadi hanya perkenalan kembali satu angkatan yang hadir dan sekedar mengingat kembali teman-teman satu angkatan yang lupa karena jarang bertemu.

SESI 3
Untuk lebih mengenal dan mengakrabkan lagi satu angkatan IF 2011, maka Komting kita, Sdr. Wendi memberikan tugas kepada seluruh angkatan :
1. Membuat Nama dan Asal (Lebih lengkap juga boleh) satu angkatan.
    Dan jangan lupa sambil berkenalan dan mengingat kembali namanya, jadi jangan cuma minta
    nama, asal daerah, dan tanda tangan saja kemudian kabur.
2. Dikumpulkannya ke Komting kita, Sdr. Wendi
3. Dikumpulkan 2 Minggu kemudian, terhitung sejak hari ini, yaitu
    Hari Selasa 18 Oktober 2011


NOTE: SESI 3 TIDAK JADI (nanti ada Program dari HMIF)


Terimakasih
Semoga bermanfaat

Wa'alaykumsalam. Wr. Wb.



Kamis, 20 Oktober 2011

Evaluasi-2


Assalamu'alaykum Wr.Wb;

TUGAS INTEL 2

Hari, Tanggal : Selasa, 18 Oktober 2011
Tempat          : Ruang E101
Waktu           : 14.58 - 15.27

Tugas :
Membuat Film Pendek Dokumenter

Tema :
Pilih satu (1) Tema =
1. Daily Social Life in Campus
2. Tunjukkan Informatikamu
3. Peran IT dalam Mempererat Persahabatan dan Kekeluargaan

Ketentuan :
1. Film tiap kepemanduan
2. Kakak pemandu ikud terlibat dalam film
3. Durasi Min.5 menit dan Max.10 menit
4. Mencakup semua materi yang ada di kepemanduan ( materi yang sudah diberikan )
    -> yang dimaksud adalah penerapannya
5. Boleh lebih dari 1 film ( jika ingin exis )

NB :
1. Masalah yang lebih detail / masalah teknik, lebih lengkapnya bisa tanya ke
    pemandu masing-masing
2. Tugas dikumpulkan sebelum LKMM Dasar Sabtu dan Minggu, 29-30 Oktober 2011,
    berarti tanggal 28 Oktober 2011.
    Ditunggu di depan HM habis jum'atan dan maksimal sampai maghribnya
3. Perhatikan dengan jelas dan detail mengenai ketentuannya, jangan sampai salah

Info :
Scholarschip  Show
Mengenai Beasiswa ke Luar Negri
Hari, Tanggal : Selasa, 15 November 2011
Tempat          : Gedung Prof. Sudarto
Waktu           : 08.00 - Selesai
HTM             : 30rb
Fasilitas         : Diantaranya ada Simulasi, Sertifikat, dll.
Info lebih jelas dapat menghubungi HM

Terimakasih

Wa'alaykumsalam Wr.Wb.



Rabu, 05 Oktober 2011

WHAT HAPPEN IF 2011?


TUGAS dan TUGAS

Assalamu'alaykum Wr.Wb;

Sekalian info untuk kelas B yang kebanyakan tidak hadir.

Tadi setelah pelajaran MTL, sekitar jam 14.30  kelas A sempat kaget dan terasa tegang dengan masuknya tim INTEL dan Kakak-kakak tingkatan.  Masuknya kakak-kakak tingkatan masuk ke ruang A-103 ternyata bermaksud untuk :
1. Menanyakan sejauh mana anak IF 2011 mengenal satu angkatan
2. Menagih tugas yang diberikan minggu lalu, yaitu membuat cover halaman "Buku Smart"

Saya kira tugas yang ini doank :
1. Mengenal satu angkatan, minimal 1 kelas
2. Tidak bolos dan TA karena kakak tingkatan yang dimarahi dosen
3. Menyapa kakak tingkatan ketika bertemu

Sebenarnya apa sih "Buku Smart" itu?
Buku Smart itu mungkin singkatan dari "Buku Satu Angkatan Informatika"
Yang diantaranya kemungkinan didalamnya berisi :
1. Cover depan atau halaman pertama dengan lambang HM IF (bisa jadi digambar sendiri)
2. Nama-nama dan biodata satu angkatan, termasuk tanda tangan
3. Beberapa nama kakak tingkatan
4. Dalam beberapa acara HM biasanya harus dibawa
5. Tujuannya agar lebih kenal satu angkatan maupun kakak-kakak tingakatan
6. Susunan Kepengurusan HM
7. Biro-biro HM, yang dimaksud adalah organisasi dibawah naungan HM, sejenis Ektrakulikuler
    misal dari Desain Grafis, dll.
8. Masalah ketentuan harus sesuai perintah, sama persis

Ketika masuk Ruang kakak-kakak tingkatan berpesan :

1. Tugas membuat Desain Cover, dengan ketentuan :
    a. Minimal 5 Desain untuk setiap kelas.
    b. Dikumpulkan paling lambat Kamis, 06 Oktober 2011, pukul 24.00 ke emailnya kak Stefi
        stepisendana@gmail.com    
    c. Konsekuensi jika tidak membuat cover akan ada sanksi dari kakak tingkatan,
        khususnya Intel

2. Ada kenang-kenangan berupa "Pin HM", yang juga diemban sebagai amanat untuk :
    a. Dipakai ketika di lingkungan MIPA dan setiap ada acara HM
    b. Dipakai dimana saja, tetapi lebih dianjurkan dipakai di baju saja
    c. Jangan sampai hilang. Jika hilang akan ada konsekuensinya, yaitu disuruh membuat pin
        untuk satu angkatan dan diberikan ke kakak tingkatan.
        Dan sebagai Penanggung Jawab (PJ) adalah Sdr. Satria (kelas A) dan Nathan (kelas B).

3. Agar tidak lupa untuk mengikuti kegiatan "Euphormatics".

Pesan :
1. Karena ternyata desain cover bukan 5 untuk satu angkatan tetapi untuk setiap kelas.
    Berhubung Desain Kelas A kurang 3 dan Desain Kelas B kurang 2, maka bagi siapa yang ingin
    membantu ikut mendesain silakan.
    Ingat waktunya hanya 2 hari.
2. Pemakaian pin hendaknya hati-hati, diperhatikan hal sekecil apapun,karena masih
    masa-masa rawan. Jadi agar pemakain diawasi, jangan sampai hilang, karena
    ditakutkan ada pihak-pihak yang usil atau sengaja mengambil pin kita,
    yang nantinya bisa jadi masalah buat kita sendiri.
3. Buat anak perempuan masalah tadi jangan dimasukin hati, tetap semangat, kita semua "satu"
    Hehe..

Usul :
1. Untuk para petinggi kellas, kalau bisa perintah-perintah dari kakak tingkatan itu direkam
    atau ditulis dengan maksud agar bisa jadi bukti kejelasan atau pesan aslinya.
2. Diusahakan setiap perintah kakak tingkatan diperhatikan secara detail, karena hal sekecil
    apapun diperhatikan.

Wa'alaykumsalam Wr.Wb.

                                                                Terimakasih
                                                          Semoga Bermanfaat